Kebanyakan orang menyebut bahwa Lady Liberty sebagai hal pertama yang disaksikan para imigran ketikam mereka mulai mendekati Pulai Ellis untuk memasuki area Amerika Serikat. dan juga ini memiliki kaitan dengan puisi terkenal “Emma Lazarus”. Perempuan yang memegang obor dan mahkota itu juga menyambut para wisatawan. Ituhlah yang pada akhirnya dilambangkan oleh Lady Liberty.
Tentu saja, Patung ini banyak sekali mengandung beberapa arti yang berbeda-beda pada setiap sudut pandang orang.
Berikut adalah Beberapa Sejarah Unik Patung Liberty
4. Pembangunan Patung Liberty oleh Freemason
Proses pembangunan Patung Liberrty juga melibatkan banyak anggota Freemason. Misalnya, struktur internal patung ini dirancang oleh Gustave Eiffel, yang juga seorang Freemason. Eiffel terkenal karena merancang Menara Eiffel di Paris, yang juga memiliki kaitan dengan Freemason. Jadi, ada keterkaitan yang kuat antara pembangunan Patung Libeerty dan Freemason.
5. Pengaruh Freemason pada Simbolisme Patung Liberty
Simbolisme Patung Libeerty juga terpengaruh oleh Freemason. Misalnya, mahkota patung ini terdiri dari tujuh duri, yang melambangkan tujuh benua di dunia. Hal ini juga memiliki kaitan dengan konsep Freemason tentang persatuan dan persaudaraan global. Selain itu, api yang dipegang oleh patung ini melambangkan pengetahuan dan pencerahan, yang juga merupakan nilai-nilai yang penting bagi Freemason.
6. Patung Liberty diharapkan menjadi simbol demokrasi global
Édouard de Laboulaye yang dikenal senagai “Bapak Patung Liberty” berharap jika hadiah Lady Libeerty untuk Amerika dapat menginspirasi Prancis untuk memperjuangkan demokrasi mereka sendiri dalam mengahadapi monarki yang represif di bawah Napoleon III. Dia juga berharap bahwa hadiah itu akan menjaga aliansi anatara Prancis-Amerika.
Ketika perbudakan berhasil dihapuskan pada tahun 1865, de Laboulaye mulai medapatkan ide untuk membuat patung itu, dan pada tahun 1875, penggumunan patung disarkan, lalu prancis akan menapung biaya pembuatannya.
Tujuan patung itu untuk merayakan demokrasi yang telah di bangun Amerika setelah perang saudara. Patung itu dijadikan hadiah 100 tahun Deklarasi Kemerdekaan AS di tahun 1876. Akan tetapi baru selesai 10 tahun kemudian pada tanggal 28 Oktober 1886, ketika Presiden Grover Cleveland mendedikasi untuk aliansi Prancis-Amerika di Upper New York Bay. Sekarang dikenal sebagai Pulau Liberty.